Resep Ayam Santan Kali ini SOPIN kita akan membuat ayam santan merupakan salah satu kuliner khas Indonesia yang dapat kita buat dirumah, menu ini juga menjadi salah satu andalan menu di acara yang diadakan atau di hari-hari besar perayaan keagamaan. Ayam Santan atau biasa disebut opor ayam akan kita bahas pada artikel ku kali ini dalam Blog Petualangan Yotam, blog yang Informatif, bermanfaat dan berguna. Tanpa panjang lebar lagi SOPIN kita langsung aja menyiapkan bahan-bahan nya sebagai berikut 1ekor ayam, untuk bahan ini SOPIN bisa menyesuaikan dengan selera bisa menggunakan ayam potong atau ayam kampung untuk kali ini SOPIN saya menggunakan ayam potong Bawang merah 11 siung Bawang putih 12 siung Kemiri 5 buah Jahe, kunyit, lengkuas masing-masing 1/2 buah/ruas Daun Salam 2 lembar Daun jeruk 4 lembar Serai sebanyak 1 batang Cengkih 3 buah Ketumbar bubuk, merica, garam & penyedap makanan Santan 200ml ( SOPIN bisa menggunakan yang instan atau yang tradisional) di artikel kali ini sa
Blog yang Informatif, Bermanfaat & Menghibur